Sunday, June 10, 2012

sahabatku maaf aku cinta kamu

hari ini tidak seperti biasanya, aku sering menelfon sahabatku, dan bergurau bersama-sama, namun saat aku menelfonya sungguh aku merasa sakit hati, aku tidak tahu mengapa sahabatku tidak mebalas ceritaku, dan tidak seperti biasanya jika aku telfon di cuekin itu adalah hal biasa, namun sekarang aku merasa harus lebih sabar dan mengerti situasi kapan dia mau berbicara dengan ku, terkadang aku memang yang keras kepala selalu aja menggangu dia sahabatku, biarin aja aku kan butuh teman bicara, e malah dia tidak mau bicara, begitu aku juga masih aja.. menggagunya, habis seru tau kalau ganggu orang yg lagi sibuk apalagi kosentrasi penuh, hahaha lucu.? sebenarnya aku menelfonnya sering-sering selain aku butuh teman untuk cerita aku merasa nyaman walau terkadang aku sering dicuekin, tapi itu tak mematahkan semangatku untuk tetap menjadi sahabat yang baik buat dia, dan pada waktu itu aku aku pernah menelfonya ternyata dia mempunyai mantan kekasihnya yg aku rasa dia masih mengharap mantannya untuk kembali, pada saat itu juga aku sangat cemburu, tidak tahu kenapa itu bisa ada dipikiranku, padahal itu tidak mungkin aku dan dia sangat berbeda jauh, sungguh tak mungikin, tapi biarlah cinta ini mengalir dengan sendirinya, dan aku terkadang berusaha menghilangkan rasa in i, namun sulit untuk aku tolak, semakin aku tolak semakin cinta menolak ku, biar lah aku sedikit sakit, karna memang kamu adalah sahabatku, dan maaf aku mencintaimu,..lebih dari sahabat, tapi kamu akan menjadi sahabat ku yang penuh kenangan.jadi tetap sesuai rencana aku akan menjadi sahabat dan tetap menjadi penggagu buat dia, hehehe selesai

Posted by: Nurul Puji
titleblue, Updated at: 7:29 PM

0 comments:

Post a Comment